Rabu, 04 Juni 2008

BUTUH KESABARAN

Dalam hidup ini, kita tentu dan sudah pasti akan bertemu, bergaul, berkomunikasi, dan kemudian berteman, atau bahkan berlanjut kejenjang yang lebih tinggi lagi ("teman sejati"). Nah salam proses - proses tadi, kita akan bertemu dengan berbagai tipe orang, ada yang pendiam dan mendiamkan, sehingga menyebabkan komunikasi jadi sulit dan agak canggung. Ada ayng banyak bicara dan banyak komentar, pintar memutar - mutar kata, fakta dan komentar, sehingga seolah - olah mereka adalah komentator professional, atau bahkan anggota DPR (yang hanya pintar bicara), shingga menghadapi orang seperti ini butuh kesabaran tingkat tinggi.

Saya telah dan sedang menghadapi tipe orang seperti ini (berbakat jadi komentator ataupun pengacara, juga diplomat dan anggota DPR), sehingga terkadang rasa - rasanya saya ingin menyumbat mulut - mulut mereke, tetapi apa daya, ternyata mereka memiliki banyak mulut, sehingga sangat sulit untuk mewujudkan hal ini. Akhirnya saya memutuskan untuk....

1 komentar:

Aw..aw.. mengatakan...

Memutuskan untuk..??
Ditunggu episode selanjutnya!